Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah
Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah
Kegiatan dilaksanakan pada hari Selasa, 17 Oktober 2017.
Tujuan kegiatan adalah dilakukannya screening penjaringan kesehatan peserta didik.
Kegiatan ini dilaksanakan di 2 Sekolah dasar yaitu SDN 1 Gunungwetan dan SDN 3 Gunungwetan dengan jumlah peserta didik yang di lakukan penjaringan adalah 29 anak.
Penjaringan kesehatan ini meliputi salah satunya adalah
- Identitas peserta didik
- Keadaan umum; berat badan, tinggi badan, tekanan darah, denyut nadi
- Pemeriksaan fisik ; kebersihan perorangan, kesehatan rambut, kesehatan bibir, kesehatan mata, kesehatan telinga, ketajamam penglihatan, dsb
- Keadaan gigi dan mulut
- Penilaian status gizi
- Pemeriksaan penunjang
- Kesegaran Jasmani